News Breaking
Live
wb_sunny

Breaking News

Laporan CCW Ke Polres Wajo Soal Dugaan Penyelewengan Anggaran Pekerjaan Rabat Beton di Desa Leppangeng , Masyarakat Minta Dituntaskan

Laporan CCW Ke Polres Wajo Soal Dugaan Penyelewengan Anggaran Pekerjaan Rabat Beton di Desa Leppangeng , Masyarakat Minta Dituntaskan

Mediapertiwi,Wajo-SulSel-Terkait  pelaporan Celebes Corruption Watch (CCW) di Polres Wajo pada tanggal, 12 September 2024, dugaan adanya pekerjaan jalan rabat beton di desa leppangeng, Kecamatan Belawa, wajo yang di laksanakan Tim Pelaksana Kegiatan Desa Leppangeng  tidak sesuai dengan Rencana Anggara Biaya (RAB)

Pelaporan tersebut, sampai hari ini belum ada scedule yang jelas dari pihak polres pada saat kami mencoba konfirmasi mempertanyakan lewat kanit tipikor, Ipda Jumawan, hanya mengatakan telah disposisi oleh kapolres

" laporan yang di masukan CCW pada tanggal, 12 september 2024 telah disposisi oleh kapolres," kata Ipda Jumawan singkat, senin, 30/9/24

Sementara harapan warga setempat mengharapkan kasus dugaan adanya penyelewengan dana Negara tersebut supaya di tindak sampai setuntas tuntasnya, jangan ada tebang pilih, karena setiap pengguna uang Negara yang di duga ada unsur korupsi wajib di hukum

Termasuk pembangunan jalan rabat beton di setiap desa yang di laksanakan oleh Tim Pelaksana Kegiatan di masing masing desa, apabila ada unsur korupsi supaya pihak aparat penegak hukum ( APH) menindak tegas, jangan ada kesan pembiaran

Karena itu kami sangat berharap pihak polres Wajo, menindak tegas laporan ccw terkait dugaan penyalagunaan anggaran Dana Desa ( DD) pada pembangunan jalan rabat beton tiga titik yang ada di desa leppangeng pada tahun 2024.(Tim) .

Tags

Newsletter Signup

Sed ut perspiciatis unde omnis iste natus error sit voluptatem accusantium doloremque.

Post a Comment